TUGAS AKHIR : RANCANG BANGUN SISTEM PENEKAN PADA MESIN UJI BENDING UNTUK MATERIAL KOMPOSIT

KUSUMA, FIKRI ADI and KURNIAWAN, IPUNG and TARIGAN, ROY ARIES PERMANA (2022) TUGAS AKHIR : RANCANG BANGUN SISTEM PENEKAN PADA MESIN UJI BENDING UNTUK MATERIAL KOMPOSIT. Diploma thesis, Politeknik Negeri Cilacap.

[img] Text
Cover halaman romawi.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (113kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (425kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (583kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (40kB) | Request a copy
[img] Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (103kB)
[img] Text
Lampiran.pdf

Download (3MB)

Abstract

Mesin uji bending untuk material komposit adalah mesin yang dirancang sebagai media pembelajaran praktikum pengujian material khususnya material komposit (non logam). Tujuan yang dicapai adalah perancangan mesin, membuat detail drawing sistem penekan pada mesin uji bending, menentukan perhitungan dan proses pembuatan sistem penekan pada mesin uji bending untuk material komposit. Perancangan mesin menggunakan pendekatan metode perancangan VDI 2222. Dari metode yang dilakukan didapatkan hasil desain wujud dari bagian sistem penekan pada mesin uji bending untuk material komposit menggunakan Solidwoks 2017. Tahapan proses produksi bagian-bagian sistem penekan pada mesin uji bending untuk material komposit. Hasil rancangan sistem penekan pada mesin uji bending untuk material komposit dengan dimensi 500 mm x 100 mm x 500 mm dan kapasitas gaya tekan 2 ton. Terdiri dari beberapa komponen antara lain: dongkrak hidrolik 2 ton; motor DC wiper 12 volt; sistem engkol sebagai transmisi; poros sliding serta linear bearing Ø 25 mm, sensor loadcell kapasitas 200 kg dan display indikator pembaca hasil sensor loadcell. Estimasi waktu proses produksi sistem penekan pada mesin uji bending untuk material komposit membutuhkan waktu 25,63 jam atau 3 hari 2 jam. Hasil dari pengujian fungsi didapatkan sistem penekan dapat bekerja dengan baik, dengan kriteria kerataan pada pelat penekan, dongkrak hidrolik tidak dapat mengalami kebocoran, motor DC wiper bekerja dengan arus listrik sebesar 3A.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Bending, komposit, mesin uji, penekan, dan VDI 2222
Subjects: T Technology > TJ Mechanical engineering and machinery
Divisions: Teknik Mesin
Depositing User: Fikri Adi Kusuma
Date Deposited: 19 Sep 2022 03:56
Last Modified: 19 Sep 2022 03:56
URI: http://elib.pnc.ac.id/id/eprint/510

Actions (login required)

View Item View Item