TUGAS AKHIR : SISTEM INFORMASI VAKSINASI KUCING BERBASIS WEBSITE (STUDI KASUS KLINIK SADEWA)

GUSTIYANINGSIH, DESTY and BAHRONI, ISA and WANTI, LINDA PERDANA (2022) TUGAS AKHIR : SISTEM INFORMASI VAKSINASI KUCING BERBASIS WEBSITE (STUDI KASUS KLINIK SADEWA). Diploma thesis, POLITEKNIK NEGERI CILACAP.

[img] Text
COVER, HALAMAN PENGESAHAN, HALAMAN ROMAWI.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (262kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (444kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (972kB) | Request a copy
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (479kB) | Request a copy
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (4MB)

Abstract

Klinik hewan merupakan tempat untuk mencari kebutuhan dan keperluan khusus hewan peliharaan. Hal ini menumbuhkan tingkat permintaan bagi klinik hewan dalam menangani vaksinasi hewan peliharaan. Klinik sadewa adalah klinik yang melayani kesehatan kucing yang beralamat di Jl. Raya Tritih Lor No. 282 Km 12,8, Beber, Jeruk legi. Pada proses pemberian vaksin terdapat jadwal yang sudah ditentukan yaitu : kucing diberi vaksin pertama pada usia 2 bulan, kucing diberi vaksin kedua pada usia 3 bulan, Kucing diberi vaksin ketiga pada usia 5 bulan, dan diulang setiap tahun. Sistem vaksinasi pada klinik sadewa masih menggunakan struk nota transaksi, buku catatan dan proses jadwal vaksin masih menggunakan catatan atau secara lisan, beberapa kali terjadi kasus pemilik kucing lupa jadwal vaksin yang berdampak pada kesehatan kucing itu sendiri. Berdasarkan permasalahan yang ada, untuk membantu melancarkan dan mempermudah proses bisnis di klinik sadewa, penulis bermaksud membuat sistem informasi vaksinasi kucing berbasis website dengan tujuan sistem dapat membantu jalannya operasional yang ada dan mempermudah penyampaian informasi kepada para pelanggan secara langsung atau realtime. Metodelogi yang digunakan dalam penelitian adalah waterfall yang terdiri dari rekayasa sistem dan analisis, analisis kebutuhan perangkat lunak, perancangan design, pembuatan coding, pengujian, dan perawatan. Berdasarkan pengujian fungsionalitas yang dilakukan dengan kuisioner terhadap 30 responden, sistem berhasil Memudahkan pemilik kucing dan admin serta dokter untuk mengetahui jadwal vaksin sesuai tanggal. Selain itu sistem berhasil membantu pemilik kucing dapat melihat jadwal vaksin melalui hp yang dikirim via email.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Jadwal, Klinik, Kucing, Vaksin.
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Teknik Informatika
Depositing User: Desty Gustiyaningsih
Date Deposited: 14 Sep 2022 06:35
Last Modified: 14 Sep 2022 06:35
URI: http://elib.pnc.ac.id/id/eprint/403

Actions (login required)

View Item View Item